Oktober 14, 2016

Bekerja Dengan Efisien Pada CorelDraw

Salah satu efek samping dari program pengolah grafik adalah meningkatnya sumber daya yang dibutuhkan jika ingin berkreasi lebih jauh. Sudah bukan rahasia lagi jika semua program grafis sangat haus  memory  dan menguras  tenaga  prosesor  komputer.  Apalagi  bekerja  dengan  banyak  halaman  atau  menggambar di area yang lumayan  besar (large scale printing). Semua program vektor juga seperti itu apalagi program pengolah raster atau bitmap seperti Photoshop.  CorelDRAW  menawarkan  pilihan  untuk  bekerja  secara efisien  dan  ringan  tanpa  harus  mengorbankan kreatifitas. Yaitu  dengan  modus  tampilan  yang  lebih ringan  tanpa  warna  dan  beberapa  atribut  seperti ketebalan garis, efek, gradasi, bayangan dan lain-lain. Modus ini adalah modus Wireframe.

Modus-modus tampilan di CorelDRAW tertera seperti berikut :
Klik Gambar Untuk Meperbesar

Add Comments

Semua bisa berkomentar di blog ini termasuk anonim, jadi gunakan kolom komentar di bawah dengan bijak, segala bentuk komentar yang bersifat merugikan akan di hapus oleh admin. Link error ataupun link rusak bisa menghibungi melalui Contact Us atau langsung berkomentar .

Blogger yang baik selalu menyempatkan berkomentar.


EmoticonEmoticon