Januari 03, 2016

Meta Tag jenis dan Penjelasannya untuk SEO



Meta Tag adalah kunci untuk mendapatkan peringkat halaman web blogspot yang baik di hasil mesin pencarian. Untuk memahami deskripsi meta tag untuk blogspot. Anda perlu terlebih dahulu mengetahui jenisnya dan artinya. Mengapa meta tag sangat penting untuk pencarian? di bawah ini terdapat pengertiannya

Meta Tag di tulis di antara code <head> dan </head>

1.Meta Tag Penulis
   Meta author biasanya tersimpan nama penulis, email dan berbagai macam infomasi tentang penulis

2. Meta Tag Konten Bahasa
    Meta LBahasa menyangkut Bahasa yang digunakan pada halaman blog, dapat dimasukkan dalam meta Konten Bahasa.  Beberapa robot mesin pencari menggunakannya untuk mengkategorikan halaman web dengan bahasa yang digunakan

3. Meta Tag Kata Kunci
    Meta Kata kunci  digunakan oleh mesin pencari, untuk mengurutkan halaman web ke dalam hasil mesin pencari mereka. Oleh karena itu kata kunci sebuah blog sangat penting

4.Meta Tag Google
    Meta Tag ini khusu situs Google saja, Tag ini digunakan di halaman blog untuk menghentikan Google untuk menampilkan kutipan atau konten cache.  Bisa di gunakan untuk mempopulerkan artikel anda karena Google sala satu situs pencarian yang di gunakan di dunia

Baca Juga : Penjelasan Berbagai Macam Meta Tag

Sekian sedikit infomasi yang saya punya semoga bermanfaat agar blog menjadi lebih baik dalam hal SEO

3 komentar

Semua bisa berkomentar di blog ini termasuk anonim, jadi gunakan kolom komentar di bawah dengan bijak, segala bentuk komentar yang bersifat merugikan akan di hapus oleh admin. Link error ataupun link rusak bisa menghibungi melalui Contact Us atau langsung berkomentar .

Blogger yang baik selalu menyempatkan berkomentar.


EmoticonEmoticon